Menulis Buku Menembus Penerbit Mayor
Menulis Buku Menembus Penerbit Mayor “ Ini adalah masalah stamina, jadi jangan putus asa jika anda menemui gang buntu atau harus memulai dari awal, atau jika anda menerima surat penolakan lagi. Semua penulis sukses pernah menjalani itu, namun mereka terus menulis dan tidak menyerah hingga tercapai tujuan mereka” (Tim Maleeny, Penulis Novel Best Seller) Menjadi penulis sekali lagi dibutuhkan mental baja dan naluri penulis. Dalam menuangkan gagasan dan ide menjadi tulisan yang akhirnya akan bermuara menjadi buku. Harapan akhir penulis adalah bisa membukukan tulisannya sebagai jejak keberadaannya sebagai penulis. Setiap penulis memilki gaya dan ciri khasnya masing-masing. Ada yang idealis yang mungkin tujuannya untuk kepuasan bathin saja dan ada yang memang ingin mendapatkan keuntungan secara finansial. Atau seimbang antara keduanya. Pada saat ini kita berada di era digital dimana perkembangan dunia literasi, buku, dan penerbitan sedang mengalami masa transisi besar. Namun baga